Pentax K-01
Pada tahun 2011, Pentax mengeluarkan solusi kamera mirrorless yaitu Pentax Q. Masalahnya pada saat kebanyakan kamera SLR mirrorless mengedepankan image quality dan ukuran sensor besar, Pentax Q menghadirkan alternatif dengan sensor yang amat kecil, setara dengan compact digicam (2/3 inci)
Di atas adalah gambar perbandingan Sony Nex dengan Pentax Q.
Dimensi body kamera tidak jauh berbeda, tapi sensor di NEX beberapa kali lebih besar, maka hasilnya pun lebih prima daripada sensor kecil yang disematkan di Pentax Q
Tahun 2012 ini untuk kali kedua Pentax menghadirkan satu lagi kelas Mirrorless SLR, Pentax K-01.
Berkebalikan dengan sebelumnya, Pentax menghadirkan MSLR dengan ukuran sensor sama dengan DSLR APS-C seperti Canon 600D atau Nikon D5100.
Hebatnya lagi, Pentax adalah satu-satunya yang menghadirkan kamera MSLR yang bisa memakai lensa DSLR Pentax K Mount.
Pentax K-01 ini didesain oleh desainer ternama, Marc Newson yang karyanya disimpan di MOMA (Museum of Modern Art).
salah satu desainnya yang terkenal adalah kursi untuk penumpang business class di maskapai Qantas
Berikut spesifikasi dasar K-01:
- Durable machined aluminum frame under a stylish black, white, or yellow exterior.
- PENTAX mirrorless body design is compatible with 25+ million PENTAX K-mount lenses spanning decades.
- Large 16 megapixel APS-C sized CMOS image sensor with low noise image capture and multiple aspect ratios.
- Bright, high resolution 3 inch LCD with 920,000 dots.
- Full HD 1080p video capture at 30 FPS with h.264 compression (60 FPS at 720p) features outstanding video capture flexibility.
- Sensor-shift PENTAX Shake and Dust Reduction system is compatible with every mounted PENTAX lens.
Yang menarik seperti yang sudah ditulis di atas adalah kemampuannya untuk memakai lensa-lensa lama Pentax K Mount (dari jaman film) yang jumlahnya sudah di atas 25jt buah.
photographyblog.com |
Selain itu kecepatan burst capturenya adalah 6 FPS (frame per detik), di atas kebanyakan DSLR di harga setara yang 3-4 fps
Satu lagi pada adanya Anti Shake/ IS / VR yang tersemat di body, jadi tidak perlu lagi memakai lensa IS/VR.
Pentax adalah salah satu produsen kamera yang merupakan pioner dalam produksi lensa tipis / pancake, nah untuk lensa Kit di K-01 ini menggunakan lensa pancake 40mm yang sangat tipisStrategi bundlingnya mirip dengan fuji-x-pro1 yang juga menggunakan lensa kit Fixed 50mm, seharga $2300
smc PENTAX-DA 40mm F2.8 XS |
Desainnya sedikit mirip Toy Camera, button layout-nya pun sederhana dan warna-warni. Kalau saya pribadi tidak begitu menyukai model desain seperti ini karena terlalu sederhana dan agak eye catching. Salah satu keinginan dalam memakai MSLR untuk saya adalah supaya bisa memakai kamera yang bentuknya mirip pocket digicam jadi tidak mengintimadasi subyek yang akan difoto.
Toy Camera : http://en.wikipedia.org/wiki/Toy_camera
Walau featurenya menarik, tapi ada satu hal yang mungkin membuat orang berpikir dua kali sebelum membeli kamera ini. Pertama harganya di kisaran $750 BO dan $900 dengan lensa 40mm Pancake, harganya relatif tinggi dibanding DSLR entry level, dan termasuk menengah ke atas di kisaran MSLR.
Hey everybody - I managed to get my hands on the transcripts of Pentax's product meetings, and I think I can explain this camera now!
Submanger: We make the smallest DSLRs, but these new mirrorless cameras are even smaller, and they're eating our lunch!
Manager: In that case, let's make a mirrorless cam using the smallest sensor we can find, then we'll be smaller than everyone!
Submanager: You're a genius!
A few months later...
Submanger: I don't know why, but we haven't been able to sell any Qs.
Manager: Hmmm, so I guess people don't want small after all - they just want mirrorless. So let's just rip the mirror out of one of our DSLRs, and we'll make the biggest mirrorless camera instead!
Submanager: But why would people want to buy the a camera that's just as big as a DSLR but with less functionality?
Manager: Let's hire some expensive designer so that it doesn't look like a DSLR - in fact, let's make it not look like a proper camera at all!
Submanger: You're a genius!
^_^
Mas, Pentax K-01 ini ada motor autofokus di body kameranya, nggak?
ReplyDeleteAda. Pentax tidak ada pembedaan feature motor focus ala Nikon yg dibedakan pd entry level vs mid range
ReplyDeleteJadi makin kepengen beli :D
Delete