Makan Seafood Rame-Rame
|
Bandar Djakarta Surabaya - Seatings are all for big groups |
Kali ini saya akan
mengulas tentang salah satu tempat makan seafood yang ok, Bandar Djakarta.
adalah salah satu resto seafood yang relatif populer di Surabaya Barat.
Konsepnya ada kemiripan dengan Sea Master yang dahulu ada di dekat bundaran Tol
HR Muhamad
Today we're gonna
take a look at a seafood eatery that's quite popular. It's located in the
western part of Surabaya city, and supposedly a franchise from Jakarta. This
place have plenty of similarities with Sea Master, a well known seafood
restaurant back in it's days.
|
Bandar Jakarta Surabaya |
Satu hal yang mirip
dengan Sea Master adalah adanya tempat memilih dan menimbang seafood yang ingin
dipesan di bagian depan restonya.
Saya sudah tidak ingat pastinya di Sea Master bagaimana, tapi
kesannya sedikit lebih terang dan rapi saja, kalau kebersihan rasanya sama
bagusnya.
One prominent feature
that reminds me of Sea Master restaurant is the live seafood market, where you
can pick and weigh the critter, and have it cooked to your liking.
From what I remember, the cleanliness is on par with the old sea master, but I
kinda like the way Sea master was a bit tidier and brightly lit.
|
Bandar Jakarta - Frozen Fish |
Saya jarang berkunjung
ke tempat yang menjual fresh seafood seperti ini sebetulnya. Alasannya karena
saya pernah diet vegetarian, dan kadang kala melaksanakan ruwatan / fangshen
dengan melepas hewan yang dikurung. Jadinya agak geli kalau harus memilih makan
di tempat seperti ini.
The reason why I
rarely visits (and post) this kind of fresh seafood restaurant is the fact that
some of the dishes were... alive, just before you ordered. This is quite
disturbing for me, having been a vegetarian for some time and having practiced
'animal release' or fangshen, where you get good karma for releasing animal in
captivity.
|
Bandar Djakarta - Live Seafood |
|
Bandar Djakarta Surabaya |
|
Bandar Djakarta Surabaya - Live Singing |
Tempatnya sangat luas,
dan ada beberapa spot makan yang bisa dipilih. Untuk outdoornya, ada hiburan
penyanyi di panggung. Kita memilih tempat makan indoor karena ingin menikmati
dinginnya AC
The eatery is quite
vast, there's plenty of dining spots to choose. If you opt for outdoor dining
area, there's a singing performance that'll spice up your dining experience. We
decided to eat indoor, for the air conditioning.
|
Bandar Djakarta Surabaya - Pilihan Sambal |
Banyaknya sambal yang
tersedia dan bebas diambil tanpa biaya tambahan ini mengingatkan saya akan
Warung SS di Jogjakarta. Kalau di Surabaya, sambal warung SS nya tidak seperti
ini penyajiannya, tapi model pesanan per porsi (http://www.foodgrapher.com/2013/12/sego-sambal-ss.html)
Surabaya people likes
their food spicy, so it's a great thing that Bandar Djakarta serves
complimentary sambal like this.
|
Bandar Djakarta Surabaya - Kerang Dara (Rp 25.000) |
|
Bandar Djakarta Surabaya - |
Rasa masakannya di
sini cukup standard, tidak ada yang sampai istimewa tapi semuanya juga bisa dinikmati.
Menurut saya ada mirip-mirip rasanya dengan Artomoro tapi
bahannya tentunya lebih berkualitas.
The food here taste
ok, there's nothing really special about it, but it's also quite tasty.
I reckon there's the same cooking style with this popular street food
stall, Artomoro
Seafood, which is also adjacent to this place. Though of course Bandar
Djakarta serves a higher quality ingredients.
|
Bandar Djakarta Surabaya - Kepiting Jantan XL (Rp 250.000) |
|
Bandar Djakarta Surabaya - Kepiting Jantan XL (Rp 250.000) |
|
Bandar Djakarta Surabaya - Pucuk Labu cah Terasi (Rp 18.000) |
Menu :
|
Menu Bandar Djakarta |
|
Menu Bandar Djakarta |
|
Menu Bandar Djakarta |
|
Menu Bandar Djakarta |
|
Menu Bandar Jakarta |
|
Menu Bandar Jakarta |
|
Menu Bandar Jakarta - Surabaya |
|
Menu Bandar Jakarta - Surabaya |
|
Menu Bandar Jakarta - Surabaya |
|
Menu Bandar Jakarta - Surabaya |
|
Menu Bandar Jakarta - Surabaya |
|
Menu Bandar Jakarta - Surabaya |
|
Menu Bandar Jakarta - Surabaya |
Bandar Djakarta Surabaya
Address: Ruko Surya Inti Permata, Jalan HR. Mohamad No.360, Kota SBY, Jawa
Timur
Comments
Post a Comment