HTP Seafood - Bali Nusa Dua
Enjoy Life, hence Live Seafood 😋
Welcome to Blog Post perdana foodgrapher, di akhir tahun 2021 😓.
Kita nyobain makan di lokasi yang populer banget untuk live seafood.
Tempatnya seperti video di bawah ya, jadi jangan sampai overdressed kalau makan di HTP.
Kita nyobain makan di lokasi yang populer banget untuk live seafood.
Tempatnya seperti video di bawah ya, jadi jangan sampai overdressed kalau makan di HTP.
Panas, sumuk, seru, kudu ga pakai jaim kalau makan di sini.
Ikan Kerapu Sunu ini lumayan enak, tapi untuk yang tidak terlalu perduli jenis spesifik ikan, bisa pesan alternatif kerapu tikus untuk alternatif mainstream-nya.
Digoreng sampai crispy, lalu disiram saus ala ikan tim
Untuk saya yang cenderung vegetarian, paling cocok malah dengan menu sederhana ini. Cumi masak cabe, yang rasanya memang tidak terlalu gamy. Bumbunya nendang, cocok untuk yang makannya pakai nasi nih.
Lobsternya ok, tidak fishy, dan bumbunya meresap. Kombinasi saus bawang putih dan daging lobster yang keset, enak banget buat yang doyan lobster. Harganya worth banget untuk kualitas yang didapat.
Berhubung ngga terlalu doyan daging, yang berkesan ya Coconut lol
Di sini gede banget, cocok buat props portrait.
Comments
Post a Comment